Cara Mudah Cek Pesanan di Tiktok, Ketahui Disini Selengkapnya

Halo sobat Tiktok, kembali lagi dengan kami di richopenews. Kali ini kami akan membahas mengenai salah satu fitur di aplikasi Tiktok. Fitur Tiktok yang akan dibahas pada artikel kali ini adalah cara untuk cek pesanan di Tiktok. Jika kalian penasaran dengan tutorialnya, anda bisa baca artikel ini sampai selesai.

Tiktok sampai saat ini masih menjadi salah satu platform media sosial yang dijadikan sebagai sarana hiburan dan berbelanja. Hal itu karena aplikasi Tiktok ini memiliki berbagai macam hal menarik yang bisa anda lakukan seperti membuat, menonton, bahkan berjualan sebuah produk.

Para pengguna Tiktok biasanya berjualan dengan mempromosikan sebuah produknya melalui fitur Live Tiktok. Didalam fitur tersebut bagi anda yang berjualan maka akan ada fitur lainnya seperti keranjang kuning atau Tiktok Shop. Nantinya para pembeli bisa mencek sebuah produk beserta harganya melalui keranjang kuning tersebut.

Nah lalu bagaimana sih cara penjual untuk melihat pesanan yang dipesan oleh para pembeli? Untuk mengetahui pesanan di Tiktok sebenarnya cukup mudah. Namun jika anda belum mengetahuinya, anda bisa ikuti tutorial dibawah ini. Berikut ini caranya:

Cara Melihat Pesanan Tiktok Shop

  1. Pertama anda bisa buka aplikasi Tiktok.
  2. Kemudian anda bisa masuk kebagian menu Profil.
  3. Buka menu Pengaturan.
  4. Setelah itu pilih menu Pesanan.
  5. Lihat detail pesanan, untuk mengetahui harga, jumlah pesanan, dan alamat pembeli.
  6. Selesai.

Itulah tutorial mudah cara melihat pesanan yang sudah dibeli di Tiktok Shop. Semoga informasi tersebut bisa memberikan manfaat bagi anda semua dan jangan lupa untuk selalu kunjungi richopenews.com untuk mendapatkan informasi menarik lainnyab setiap harinya. Anda juga bisa membaca artikel menarik lainnya: Cara Mengembalikan Akun Tiktok Yang Terhapus Mudah dan Cepat

Related posts of "Cara Mudah Cek Pesanan di Tiktok, Ketahui Disini Selengkapnya"

Cara Membuat Nada Dering WhatsApp dari Sound TIktok Terbaru

Tiktok adalah salah satu platform media sosial paling populer saat ini. Hal itu dikarenakan dengan menggunakan aplikasi Tiktok pengguna dapat dengan mudah membagikan video pendek yang dapat dilihat oleh semua orang. Selain itu Tiktok juga telah menyediakan berbagai fitur yang dapat membuat video yang dibuat menjadi lebih menarik, salah satunya adalah...

Cara Mengembalikan Akun Tiktok Yang Hilang, Ketahui Disini

Halo sobat Tiktok, kembali lagi bersama kami di richopenews.com. Kali ini kami akan kembali membahas mengenai salah satu platform media sosial yaitu Tiktok. yang akan kami bahas pada artikel kali ini adalah cara untuk mengembalikan akun Tiktok yang hilang. Jika anda ingin mengetahui tutorialnya, anda bisa baca artikel ini sampai selesai.Tiktok...

Cara Melihat History Video Tiktok Yang di Tonton dengan Mudah

Tiktok selalu menghadirkan beragam fitur baru dan menarik untuk dibahas. Salah satu fitur yang belum banyak diketahui adalah cara untuk melihat history video Tiktok yang sudah pernah ditonton. Penasaran dengan tutorialnya? Anda bisa baca artikel ini sampai selesai.Tiktok sendiri merupakan aplikasi media sosial yang sangat populer dan banyak digunakan belakangan ini....

Cara Mengganti Profil Instagram Pribadi Menjadi Akun Bisnis Mudah

Halo semuanya bertemu kembali dengan admin richopenews, pada kesempatan kali ini kami akan membagikan sebuah tutorial dari aplikasi sosial media paling populer diseluruh dunia yaitu aplikasi Instagram. Nah jika anda ingin mengetahui lebih lanjut mengenai tutorial yang akan kami berikan, silahkan simak artikel ini sampai tuntas dan ikuti petunjuk yang diberikan.Instagram...

Leave a Comment